Tiada Hujan Tiada Angin Pasar Kebonagung Tiba-Tiba Ambruk

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 20 September 2024 - 10:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasuruan, RealitaPublik – Pagi -pagi masyarakat di hebohkan bangunan ambruk beberapa kios sembako di dalam pasar Kebonangung Kec, Purworejo Kota Pasuruan, berawal bangunan yang di tempati ini tiba-tiba ambruk dalam sekejap sekira Pukul 06:40 WIB. Jum.at (20/09/2024).

Pantauan RealitaPublik, tiga kios dalam satu atap itu hancur khususnya bagian atap bangunan. Beberapa kayu bangunan dan barang-barang juga terlihat masih berserakan.

Baca Juga :  Penghijauan, GANN Hadir dalam Giat Yayasan Merah Putih Tanam Pohon Pole 

Menurut salah satu penjaga kios Ulwiyah mengatakan kejadian kios yang ambruk ini untungnya tidak ada korban jiwa atau pembeli kebetulan lagi sepi pembeli.

“Tiba-tiba saya dengar suaranya ‘bruuuk’ gitu, ada debu, saya kira apa yang jatuh, ternyata atap genting depan saya yang ambruk,” katanya di lokasi kejadian

Baca Juga :  Pangdam Kasuari Tutup Lomba Ton Tangkas Kodam, Yonif 763/SBA Keluar Sebagai “Juara”

Tambahnya pemilik toko menyampaikan agar segera di renovasi biar saya bisa berjualan dan yang saya takutkan kalau tidak secepatnya di renovasi akan ada terjadi ambruk seperti ini lagi.

Baca Juga :  Mau Sebar Amplop, Empat Warga Ditangkap Satgas Anti Money Politic

“Ia berharap Pemkot Pasuruan melalui dinas perdagangan mengambil langka cepat dengan memperbaiki bangunan yang rusak agar para pedagang bisa kembali berjualan karena kita juga butuh tempat untuk mencari nafkah”,Tuturnya

Sementara itu kepala dinas Disperindag masi belum ada jawaban terkait adanya kios yang ambruk tersebut. (S)

Penulis : Sony

Editor : Red

Berita Terkait

Berkedok Jual Hp dan Aksesoris, Konter Dekat Stasiun Bojong Gede Dicurigai Jual Obat Terlarang
Pangdam Kasuari Tutup Lomba Ton Tangkas Kodam, Yonif 763/SBA Keluar Sebagai “Juara”
Pasuruan Creative Fest 2024: Wadah Kreativitas Anak Muda untuk Meningkatkan Ekonomi Kota 
Ini Kata Dedi Ketua PWI Bogor Soal Penggunaan Gedung Graha Wartawan
Buka Lomba Ton Tangkas Kodam, Pangdam Kasuari Sampaikan Prajurit tidak Didesain untuk Duduk Nyaman, namun menjaga Kedaulatan Tanah Air
Diskominfo Bogor Sebut PWI Belum Punya Keabsahan untuk Kelola Gedung Graha Wartawan 
Aksi Intelektual 25 Organisasi Kewartawanan di Dinsos Bogor, Erwin Ramli: Salut Buat Kadinsos
Hasil Pleno Terbuka Tingkat PPPK, Paslon SUKA Unggul 3.808 Suara dari MENAWAN
Berita ini 409 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 20:36 WIB

Berkedok Jual Hp dan Aksesoris, Konter Dekat Stasiun Bojong Gede Dicurigai Jual Obat Terlarang

Jumat, 6 Desember 2024 - 06:40 WIB

Pangdam Kasuari Tutup Lomba Ton Tangkas Kodam, Yonif 763/SBA Keluar Sebagai “Juara”

Kamis, 5 Desember 2024 - 09:20 WIB

Pasuruan Creative Fest 2024: Wadah Kreativitas Anak Muda untuk Meningkatkan Ekonomi Kota 

Kamis, 5 Desember 2024 - 08:55 WIB

Ini Kata Dedi Ketua PWI Bogor Soal Penggunaan Gedung Graha Wartawan

Senin, 2 Desember 2024 - 21:39 WIB

Diskominfo Bogor Sebut PWI Belum Punya Keabsahan untuk Kelola Gedung Graha Wartawan 

Senin, 2 Desember 2024 - 10:04 WIB

Aksi Intelektual 25 Organisasi Kewartawanan di Dinsos Bogor, Erwin Ramli: Salut Buat Kadinsos

Minggu, 1 Desember 2024 - 20:39 WIB

Hasil Pleno Terbuka Tingkat PPPK, Paslon SUKA Unggul 3.808 Suara dari MENAWAN

Minggu, 1 Desember 2024 - 01:42 WIB

Merasa Ditipu, Guru SD di Pasuruan Laporkan Seorang Anggota PGRI ke Polisi

Berita Terbaru