Kepedulian Kepada Masyarakat, Kini Partai PKS DPD Kota Pasuruan Bagikan Ribuan Makanan Siap Saji Untuk Korban Banjir

Avatar photo

- Jurnalis

Rabu, 10 April 2024 - 23:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasuruan, RealitaPublik – Sebagai wujud kepedulian sekaligus meringankan beban korban bencana alam banjir di wilayah Kota Pasuruan, Dewan Pimpinan Daerah Partai Keadilan Sejahtera (DPD PKS) Kota Pasuruan membagikan ribuan nasi bungkus dan ratusan dus air mineral.

Gerak sigap PKS (Partai Keadilan Sejahtera) Sabilal selaku ketua DPD, Muhammad Suci Mardiko Sekertaris DPD, Alisa Nur Rahma, dan 8 anggota PKS Kota Pasuruan, atas musibah bencana banjir kali Welang, diwujudkan dengan membagikan 1000 nasi bungkus dan air mineral kepada warga masyarakat terdampak banjir di wilayah Kelurahan Randusari dan Karangketuq Kecamatan Gadingrejo Kota Pasuruan Selasa 15:00 wib (09/04/2024).

Baca Juga :  Menjelang Pemilihan 27 November 2024 KPU Kota Pasuruan Ajak Masyarakat Jangan Golput

“Alhamdulillah, kita hari ini membagikan ribuan nasi bungkus dan ratusan dus air mineral yang disebarkan baik oleh tim satgas bencana DPD PKS Kota Pasuruan, dan dibagikan kepada Masyarakat yang wilayahnya terdampak,” ungkap Sekertaris DPD PKS Kota Pasuruan, Muhammad Suci Mardiko.

Caption: Partai PKS Kota Pasuruan Saat bagikan Makanan Siap Saji untuk masyarakat

Dewan Pimpinan Cabang PKS Sahbilal berharap Pemerintah Kota segera memberikan perhatian dan solusinya kepada warga terdampak serta penanggulangan bencana banjir ini.

“Curah hujan yang terlalu tunggi sehingga banjir melanda beberapa Kelurahan, semestinya ada perhatian dari Pemerintah, bagaimana segera mengasih solusi yang ada khususnya di Karangketuq ini perlu diperhatikan dari Dinas Pemkot, baik bekerjasama dengan Dinas Pemkab maupun Propinsi.” Tegas Sabilal.

Baca Juga :  Kampanye Akbar Paslon No Urut 2 Rusdi-Shobi Di Penuhi Ribuan Pendukung

Surutnya banjir menjelang berbuka puasa sekira 70 cm yang mana di wilayah Dusun Rujak Gadung dan Karangasem hingga menggunakan perahu karet dari BPBD yang kedalaman banjir masih sekitar 50 cm – 1,20 cm.

Giat usai terbagi hingga adzan mahrib menjelang waktu berbuka puasa, dikarenakan banyaknya jumlah nasi bungkus yang dibagikan dan sulitnya lokasi yang di jamah sebab banjir yang melumpuhkan jalan utama Surabaya – Probolinggo hingga siang menjelang sore baru bisa dilewati.

Baca Juga :  Pemancing Jatuh dan Hanyut di Sungai Lukulo Kebumen, Ditemukan Meninggal 

“Kita memberikan makanan siap saji, untuk prioritaskan dan membantu mereka dulu yang momentnya pas berbuka puasa yang tidak sempat memasak di posisi banjir. Jadi tidak bisa dikasih mie atau lainnya di karenakan untuk memasak saja kesulitan karena terendam banjir .” Pungkasnya Muhammad Suci Mardiko Dewan di tahun 2024.(Sony)

Berita Terkait

Berkedok Jual Hp dan Aksesoris, Konter Dekat Stasiun Bojong Gede Dicurigai Jual Obat Terlarang
Pangdam Kasuari Tutup Lomba Ton Tangkas Kodam, Yonif 763/SBA Keluar Sebagai “Juara”
Pasuruan Creative Fest 2024: Wadah Kreativitas Anak Muda untuk Meningkatkan Ekonomi Kota 
Ini Kata Dedi Ketua PWI Bogor Soal Penggunaan Gedung Graha Wartawan
Buka Lomba Ton Tangkas Kodam, Pangdam Kasuari Sampaikan Prajurit tidak Didesain untuk Duduk Nyaman, namun menjaga Kedaulatan Tanah Air
Diskominfo Bogor Sebut PWI Belum Punya Keabsahan untuk Kelola Gedung Graha Wartawan 
Aksi Intelektual 25 Organisasi Kewartawanan di Dinsos Bogor, Erwin Ramli: Salut Buat Kadinsos
Hasil Pleno Terbuka Tingkat PPPK, Paslon SUKA Unggul 3.808 Suara dari MENAWAN
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 20:36 WIB

Berkedok Jual Hp dan Aksesoris, Konter Dekat Stasiun Bojong Gede Dicurigai Jual Obat Terlarang

Jumat, 6 Desember 2024 - 06:40 WIB

Pangdam Kasuari Tutup Lomba Ton Tangkas Kodam, Yonif 763/SBA Keluar Sebagai “Juara”

Kamis, 5 Desember 2024 - 09:20 WIB

Pasuruan Creative Fest 2024: Wadah Kreativitas Anak Muda untuk Meningkatkan Ekonomi Kota 

Kamis, 5 Desember 2024 - 08:55 WIB

Ini Kata Dedi Ketua PWI Bogor Soal Penggunaan Gedung Graha Wartawan

Senin, 2 Desember 2024 - 21:39 WIB

Diskominfo Bogor Sebut PWI Belum Punya Keabsahan untuk Kelola Gedung Graha Wartawan 

Senin, 2 Desember 2024 - 10:04 WIB

Aksi Intelektual 25 Organisasi Kewartawanan di Dinsos Bogor, Erwin Ramli: Salut Buat Kadinsos

Minggu, 1 Desember 2024 - 20:39 WIB

Hasil Pleno Terbuka Tingkat PPPK, Paslon SUKA Unggul 3.808 Suara dari MENAWAN

Minggu, 1 Desember 2024 - 01:42 WIB

Merasa Ditipu, Guru SD di Pasuruan Laporkan Seorang Anggota PGRI ke Polisi

Berita Terbaru